Kamis, 03 Februari 2011

Cara Jitu Memperoleh Kehamilan

Sekitar 7 dari 10 pasangan suami isteri kesulitan untuk memperoleh kehamilan. Kesulitan ini disebabkan oleh berbagai masalah dan gangguan. Sekitar 2 dari 10 pasangan mengalami masalah gangguan kesuburan. Jumlah tersebut nampaknya dari waktu ke waktu selalu meningkat, terbukti dari hari ke hari jumlah pasien gangguan fertilitas semakin banyak. Saya termasuk yang sempat mengalami masalah tersebut. 
Sedikit bercerita.... Saya menikah pada tanggal 08 Juli 2005, selama 1 tahun lebih mengalami kesulitan untuk memperoleh kehamilan. Baru pada akhir September 2006, isteri saya memperoleh kehamilan yang kami idamkan. Dan pada tanggal 12 Juni 2007 terlahirlah putri kami yang pertama. Isteri saya mengalami "kekosongan" selama 14 bulan. Berbagai usaha telah kami lakukan, sampai akhirnya pada bulan Agustus 2006 saya menemukan sebuah buku yang berjudul "Kiat Sukses Pasangan Memperoleh Keturunan". Secara bersama-sama saya dan istri mempelajari isi buku tersebut. Dan kami memperoleh pemahaman tentang suatu kehamilan. Setelah kami menerapkan apa-apa yang dijelaskan dalam buku tersebut, barulah pada bulan September 2006 isteri saya positif hamil. Saya ingat sekali pada saat itu adalah akhir bulan Ramadhan tahun 2006. Ketika kami sedang menjalankan ibadah puasa, kami lakukan usaha dan berbuah hasil yang menggembirakan bagi kami suami isteri.
Lanjut cerita.... Setelah putri pertama kami lahir, isteri tidak melakukan kontrasepsi. Kami pikir, "biar alami dan tak perlu KB". Walau tidak KB, ternyata sampai putri pertama kami berusia 3,5 tahun, isteri tidak juga mendapatkan kehamilan. Setelah 4 tahun lebih (sejak Agustus 2006 hingga Desember 2010) kami tidak lagi membaca buku "Kiat Sukses Pasangan Memperoleh Keturunan", kami lupa dengan tehnik-tehnik untuk memperoleh kehamilan yang dijelaskan dalam buku tersebut. Karena kami sudah menginginkan punya anak kedua, maka saya dan isteri kembali membuka buku tersebut. Kami pelajari kembali... Tentunya sambil tetap berdoa kepada Allah SWT. Dan Alhamdulillah, pada tanggal 31 Januari 2011 kami melakukan tes urine dan hasilnya isteri positif hamil. Dan malam harinya kami langsung ke dokter untuk berkonsultasi agar kehamilan tersebut menjadi kuat dan berhasil hingga kelahiran.

Demikian sekelumit cerita tentang perjuangan kami memperoleh kehamilan. Bagi teman-teman yang mengalami masalah yang sama. Saya sarankan anda ke toko buku, silahkan cari buku yang berjudul "Kiat Sukses Pasangan Memperoleh Keturunan". Silahkan anda pelajari dan pahami isinya. Lalu terapkan (lakukan). Insya Allah anda akan mendapatkan kehamilan seperti yang diharapkan. Tentunya tetap berdoa kepada Allah SWT, karena kehamilan yang diperoleh itu juga atas kehendak Allah SWT. Buku "Kiat Sukses Pasangan Memperoleh Keturunan" tersebut hanyalah sebagai perantara dari Allah SWT agar kita bisa belajar dan memahami hingga bisa melakukan usaha dengan benar.

Baca Juga:
Cara Menghitung Usia Kehamilan.
Kiat Sukses Memperoleh Keturunan.

Pencarian: cara agar hamil, cara menggugurkan kehamilan, posisi bercinta agar hamil, cara alami mencegah kehamilan, mencegah kehamilan tanpa kb, mitos kehamilan, pil pencegah kehamilan, posisi sex agar hamil, menghitung masa subur kehamilan, cara menghitung masa kehamilan, lama kehamilan, pijat kehamilan, kehamilan tidak diinginkan, seks saat kehamilan, masa kehamilan 3 bulan, bisa mencegah kehamilan, ketidaknyamanan dalam kehamilan, sex saat kehamilan, doa selama kehamilan, mencegah kehamilan, cara cegah kehamilan, posisi seks agar hamil, masa kehamilan 7 bulan, cara mencegah kehamilan, cara menghindari kehamilan, cara pencegahan kehamilan, seks yang menyebabkan kehamilan, sex yang menyebabkan kehamilan, menggugurkan kehamilan, cara menunda kehamilan, urut kehamilan, ramuan pencegah kehamilan, masa subur kehamilan, menghindari kehamilan, seks kehamilan, kehamilan dan seks, jamu pencegah kehamilan, terapi kehamilan, pencegahan kehamilan, sex kehamilan, sex dan kehamilan, cara-cara mencegah kehamilan, tips agar hamil, cara agar hamil, masa kehamilan 5 bulan, perawatan payudara selama kehamilan, merawat payudara selama kehamilan, pra kehamilan, uji kehamilan, waktu kehamilan, cara menghitung kehamilan, cara kehamilan, perhitungan usia kehamilan, kehamilan post date, kehamilan empat bulan, perawatan selama kehamilan, menghitung umur kehamilan, 4 bulan kehamilan, menghitung kehamilan, agar hamil, perhitungan kehamilan, kehamilan 5 bulan, menghitung usia kehamilan, hitung usia kehamilan, fasa kehamilan, pembuahan dan kehamilan, masa kehamilan 4 bulan, gugurkan kehamilan, cegah kehamilan, cara menghilangkan kehamilan, menunda kehamilan, kehamilan 3 bulan, usia kehamilan 4 bulan, puasa dan kehamilan, masalah kehamilan, cara mempercepat kehamilan, tanda dan gejala kehamilan, kehamilan 6-7 bulan, menggagalkan kehamilan, tips mencegah kehamilan, tentang kehamilan, tips menghindari kehamilan, kehamilan 2 bulan, menjaga kehamilan muda, kehamilan usia 3 bulan, mengatasi kehamilan, tips mempercepat kehamilan, kehamilan 1 bulan, tanya jawab kehamilan, kehamilan satu bulan, tips menggugurkan kehamilan, bagaimana cara menggugurkan kehamilan, kehamilan usia 7 bulan, mengetahui kehamilan, usia kehamilan 1 bulan, mempercepat kehamilan.

Tidak ada komentar:

10 Artikel Paling Sering Dibaca